Hal Yang Saya Lakukan Setelah Mengganti Nama Domain

2 hal wajib yang harus dilakukan setelah mengganti nama domain. Untuk meminimalisir turunya trafik blog secara mendalam
Domain tld blogger

Mengganti sebuah alamat url atau nama domain pasti pernah dilakukan oleh seorang blogger dengan alasan atau tujuan yang berbeda-beda. Tapi mengenai hal ini supaya performa dan trafik blog tetap di angka stabil kita butuh melakukan beberapa PR

Karena umumnya akan menimbulkan turunya traffic blog dan pengunjung setelah berganti domain

Hal itu dikarenakan jika domain baru akan di crol dan dirayapi ulang oleh mesin robot google dalam artian blog/website kita setelah berpindah alamat ke domain baru berarti blog/website tersebut juga tergolok baru di mata google bot

Artikel yang ada di peringkat atas dalam search google tidak menutup kemungkinan akan merosot kebawah bahkan bisa menghilang

Naaah untuk meminimalisir hal yang menakutkan seperti diatas kita perlu melakukan beberapa cara supaya tidak terjatuh terlalu dalam

Oleh karena itu disini saya akan menuliskan apa saja yang perlu dilakukan setelah mengganti nama domain. Tulisan ini tentunya berdasarkan pengalaman pribadi karena pasalnya saya juga baru saja mengganti nama domain atau alamat url

Baca juga : Akhirnya Menganti nama domain selamat tinggal Larepacitan.com Selamat Datang www.iamuki.com

Jika dari kamu ada yang belum membaca tentang curhatanq berganti alamat url sekaligus nama blog bisa dibaca melalui link tautan diatas

2 Hal yang harus dilakukan setelah berganti nama domain


Berikut ini dua hal sederhana namun pasti apa yang perlu dan harus dilakukan setelah berganti nama domain. Sama seperti yang telah saya lekukan di blog ini Submit Url, Redirect ke domain baru. Mari kita bahas satu persatu

Submit url


Saya sudah menyebutnya diatas jika kita mengganti atau merubah sebuah alamat url atau domain blog berati website tersebut sama dengan baru

Untuk itu kita perlu melakukan submit url ke webmaster tols supaya website dengan url yang baru di ganti tersebut dirayapi oleh robot google, dengan demikian blog dan artikel didalamnya akan kembali terindexs dengan cepat

Hal semacam ini merupakan keharusan atau tugas wajib bukan hanya mereka yang baru berganti nama domain. Namun juga diwajibkan untuk mereka yang baru membuat blog/website supaya cepat bersaing dan mudah ditemukan dimesin pencarian google

Setelah melakukan submit url ke webmaster tols, selanjutnya kamu perlu submit sitemap juga

Redirect kedomain baru


Hal yang perlu dilakukan nomor dua iyalah mengalihkan pengunjung blog lama ke blog dengan domain yang baru

Pastikan domain yang telah diganti masih dalam keadan aktif atau masih belum habis masa aktifnya, lakukan pengalihan ke domain baru. Jadi jika seseorang mengunjungi atau menemukan artikel kita dengan domain lama akan otomatis di redirect ke blog domain yang baru

Nah itu aja sih hal-hal yang perlu dilakukan setelah blog berganti nama domain. Kita perlu melakukan cara dasar seperti halnya submit url karen blog kita akan terindikasi blog baru di mata bot google

Semoga dengan cara diatas bisa memberikan dampak positif dan tidak menjatuhkan trafik blog terlalu lama. Semoga bermanfaat jangan lupa untuk berkomentar jika kamu punya pengalaman lain tentang artikel ini
Pemalas yang senang mencari kesibukan supaya bisa ngeluh dan kemudian minta libur untuk kembali bermalas-malasan.

Post a Comment

Gak gelem komentar ben copot jempol e !